Highlights Serie A: AC Milan 3-1 Chievo
Afdholud Dzikry | 5 Maret 2017 05:31
Bola.net - - AC Milan sukses meraih kemenangan penting saat melawan Chievo Verona. Bermain di San Siro, Rossoneri walau sempat kesulitan mampu menang dengan skor 3-1. Kemenangan ini penting dalam upaya menembus papan atas Serie A.
Rossoneri sendiri pada pertandingan tersebut mendapatkan perlawanan ketat dari tamunya. Carlos Bacca membuat tuan rumah unggul sebelum Jonathan De Guzman menyamakan skor lewat penalti. Setelah bermain imbang 1-1 di babak pertama, Rossoneri kembali unggul lewat gol kedua Bacca dan penalti Gianluca Lapadula.
Susunan Pemain
AC Milan: Gianluigi Donnarumma, Cristian Zapata, Leonel Vangioni, Mattia de Sciglo, Alessio Romagnoli, Jose Ernesti Sosa, Andrea Bertolacci, Manuel Locatelli, Carlos Bacca, Gerard Deulofeu, Suso.
Chievo: Stefano Sorrentino, Bostjan Cesar, Dario Dainelli, Massimo Gobbi, Fabrizio Cacciatore, Valter Birsa, Jonathan de Guzman, Ivan Radovanovic, Lucas Castro, Serge Gakpe, Riccardo Meggiorini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





