Kecil-kecil Cabe Rawit! ini Cuplikan Video Kehebatan Lionel Messi Saat Masih Berusia 8 Tahun!
Dimas Ardi Prasetya | 29 Agustus 2020 07:23
Bola.net - Cuplikan video ketika Lionel Messi masih bocah berusia 8 tahun muncul di dunia maya dan menunjukkan mengapa Barcelona tertarik merekrutnya.
Messi sudah menggandrungi olahraga sejak ia masih sangat kecil, khususnya sepak bola. Saat usianya sekitar enam-tujuh tahun, La Pulga gabung dengan akademi klub Newell's Old Boy.
Ia bermain di sana selama enam tahun. Di sana ia mengemas hampir 500 gol bagi klub Argentina tersebut.
Pada tahun 2001, Messi akhirnya meninggalkan Argentina. Ia pindah ke Spanyol, menerima pinangan dari Barcelona.
Gonjang-ganjing Masa Depan Messi
Saat ini Lionel Messi tengah berpotensi hengkang dari Barcelona. Ia diduga sudah sangat kecewa dengan situasi yang terjadi di klub tersebut.
Messi diklaim sudah mengajukan tranfer request pada Barcelona. Pemain berusia 33 tahun itu kini dikaitkan dengan kepindahan ke Inter Milan, Manchester united, dan Manchester City.
Di tengah kabar akan hengkangnya Messi, video kehebatan Messi ketika ia masih berusia 8 tahun muncul di dunia maya. Tepatnya saat ia mengikuti sebuah turnamen bersama Newell's Old Boys.
Video
Simak video ketika Lionel Messi kala bermain bagi Newell's Old Boys itu berikut ini.
Lionel Messi saat itu tampil luar biasa. Mirip dengan gayanya saat ini. Ia bisa meliuk-liuk melewati sejumlah pemain lawan.
Pada satu titik, Lionel Messi juga terlihat memberikan umpan matang pada rekannya yang dituntaskan menjadi sebuah gol dengan mudah. Dari video ini, bisa dibayangkan mengapa Barcelona kemudian sangat tertarik untuk merekrutnya dari Newell's Old Boy.
(Give Me Sport/FTalentScout)
Jangan Lewatkan:
- Kelas! Saat Bayern Rayakan Kemenangan Atas PSG, Alaba Hibur Neymar yang Menangis
- Edan! Kiper Ini Selamatkan Tiga Eksekusi Penalti Secara Beruntun
- Momen Kocak Ivanonic di Zenit, Jatuhkan dan Pecahkan Trofi Juara Piala Rusia
- Rayu Lionel Messi Pulang Kampung, Suporter Newell's Old Boys Turun ke Jalan
- Thiago Silva Gabung Chelsea, Arsenal dan Manchester United Kena Sindir Netizen
- Katrin Kerkhofs, Istri Dries Mertens yang Mengagumkan
- Anastasia Ashley, Surfer Cantik yang Berburu Ombak Sampai ke Bali
- Potret-potret Pembalap Seksi Jerman yang Pernah Jadi Model Majalah Dewasa
- Ngeri! Begini Bentuk Starting XI Manchester City Bersama Lionel Messi
- Tak Menyerah Dalam Perburuan Messi, Presiden Inter Pontang-panting Cari Sponsor di China
- Pemain Sepak Bola Aktif Paling Setia di Klubnya: Lionel Messi Hanya Nomor 2
- Lionel Messi Memang Menggiurkan, Tapi Ini 5 Alasan untuk Tidak Merekrutnya dari Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





