Keren Mana, Gol Solo Run Terens Puhiri atau Gareth Bale?
Asad Arifin | 25 Oktober 2017 23:24
Bola.net - - Sebuah gol cantik baru saja tercipta pada laga lanjutan Liga 1 di pekan ke-31 antara Mitra Kukar melawan Pusamania Borneo FC, Senin lalu. Gol cantik tersebut lahir dari kaki pemain sayap Borneo FC, Terens Puhiri.
Terens mencetak gol ketiga bagi Borneo FC pada laga di Stadion Aji Imbut tersebut. Total ada empat gol yang tercipta di laga tersebut. Semua dicetak oleh pemain Borneo FC. Dua gol dicetak Lerby Eliandri dan satu gol dari Riswan Yusman. Borneo FC menang 4-0.
Terens mencetak gol pada menit ke-71. Pemain berusia 21 tahun mencetak gol dengan mempertontonkan kemampuan berlari yang amat istimewa. Terens berlari begitu cepatnya dari tengah lapangan untuk kemudian melewati satu pemain belakang dan kiper Mitra Kukar.
Lebih jelasnya, berikut ini cuplikan gol dari Terens:
Sejenak, gol dari Terens mengingatkan publik pada gol yang pernah dicetak oleh pemain Real Madrid, Gareth Bale ke gawang Barcelona di final Copa del Rey tahun 2014 silam. Saat ini, Bale pamer kecepatan lari yang begitu memukau. Pemain asal Wales sukses melewati Marc Bartra dan sebelum kemudian mengolongi kiper Jose Manuel Pinto.
Berikut adalah cuplikan gol Bale:
Kalau menurut Bolaneters, masih keren gol Terens atau gol Bale?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










