Latihan, Costa Pamer Skill Penalti Back Heel Gokil
Editor Bolanet | 21 September 2016 21:16
Costa adalah salah satu gelandang terbaik yang dimiliki oleh Brasil saat ini. Ia juga menjadi salah satu pemain terbaik di Jerman dan Eropa saat ini tentunya.
Ia merupakan pemain yang sulit dijaga dan dimatikan pergerakannya. Bukan hanya karena larinya lincah, namun ia juga berskill tinggi dan memiliki banyak trik menakjubkan.
Salah satu trik tersebut ia pamerkan baru-baru ini. Trik tersebut adalah trik menendang bola dengan tumit alias back heel. Ia mengeksekusi penalti dengan trik tersebut dalam sesi latihan.
Hasilnya? Mengagumkan, sampai-sampai sang kiper gagal untuk membendungnya. Cek saja videonya berikut ini:
Kira-kira, tendangan back heel kalian bisa sehebat itu tidak Bolaneters? [initial]
Klik Juga:
- Video: Emosi, Pemain Timor Leste Ganyang Pemain Malaysia
- Highlights Serie a: Fiorentina 1-0 AS Roma
- Highlights La Liga: Espanyol 0-2 Real Madrid
- Cavani Borong 4 Gol Usai Memble Lawan Arsenal
- Koreo Membara Persembahan Ultras Legia Warsawa
- Ketika Media Italia 'Sulap' Arsenal Menjadi Sassuolo
- Jelang Derby Manchester, Ibrahimovic Provokasi Bravo
- Sepatu Anyar Pogba untuk Derby Manchester
- Video: Lewandowski Patahkan Hidung dan Cekik Dua Pemain Lawan
- Video: Gol Mantap Ihenacho Kontra Tanzania
- Kumpulan Nutmeg Maut Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nick Woltemade Buktikan Transfer 'Bodoh' ke Newcastle Adalah Keputusan Brilian
Liga Inggris 13 Oktober 2025, 14:13 -
Wah! Antony Ternyata Sempat Didekati Bayern Munchen
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 11:27 -
Terungkap, Kingsley Coman Diusir Secara Halus dari Bayern Munchen?
Bundesliga 10 Oktober 2025, 11:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04