Mengenang Duet Mematikan Ronaldinho - Messi
Gia Yuda Pradana | 7 Maret 2017 15:21
Bola.net - - Selama 1240 hari, dari tahun 2004 sampai 2008, Barcelona pernah memiliki salah satu duet paling mematikan di Eropa dan dunia pada diri dan Lionel Messi.
Permainan kombinasi mereka berdua kerap membuat pertahanan lawan berantakan. Gol demi gol pun tercipta.
Duet Brasil - Argentina ini menyihir dunia dari sejak pelatih Frank Rijkaard memberi Messi debut senior ketika melawan Espanyol pada Oktober 2004 sampai laga terakhir Ronaldinho dengan seragam Barcelona pada Maret 2008. Tiga tahun, empat bulan dan 21 hari, atau tepatnya 1240 hari, Ronaldinho dan Messi bermain bersama di Barcelona.
Gol perdana Messi dalam kompetisi resmi untuk Barcelona lahir dari assist Ronaldinho. Itu adalah awal dari sederet momen magis yang diciptakan mereka berdua.
Simak video kompilasinya seperti dilansir situs resmi Barcelona berikut ini.
Era Ronaldinho sudah lama lewat, tapi Messi masih tetap di Barcelona. Messi kini punya partner lain, tepatnya dua orang, untuk meneror barisan pertahanan lawan, yakni Luis Suarez dan Neymar.
Klik juga:
- Valencia 2001-2004, Kala Kelelawar Mestalla Ditakuti Seantero Spanyol dan Eropa
- Juninho Pernambucano, Pembunuh Bersenjatakan Tendangan Bebas
- Ronie, Apa Kau Tahu Siapa Yang Akan Mengawalmu?
- Redondo, Sang Pangeran Dengan Magnet di Kakinya
- Duet Ajaib Totti-Cassano Yang Kini Tinggal Kenangan
- Batistuta dan Rekor Yang Dua Dekade Belum Juga Terpatahkan
- Iniesta dan Para Jagoan Teknik Dribel La Croqueta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04