Tak Terima Diejek Fans Sendiri, Pemain Ini Dikartu Merah
Editor Bolanet | 2 April 2015 16:26
Laga ini berjalan dalam tensi panas dan kedua tim harus bermain dengan 10 pemain di akhir babak pertama. Puncaknya terjadi di menit 60 ketika pemain Internacional, diusir wasit setelah mendapat kartu merah aneh.
Ya, Fabricio langsung dikartu merah usai ia membalas ejekan suporter timnya sendiri! Tak tahan dengan cemoohan para fans yang tak puas akan penampilan dirinya, Fabricio berhenti bermain dan langsung mengacungkan jari tengahnya ke arah tribun.
Berikut video selengkapnya.
Usai diusir wasit, Fabricio yang masih tersulut emosi berjalan ke arah lorong stadion dengan melepas dan membuang jersey timnya sendiri.
Hmm, bagaimana menurut Bolaneters? [initial]
Jangan Lewatkan!
- Pakai Vanishing Spray, Wasit Ini Menjelma Seniman di Lapangan
- Video: Aksi Juggling Benda-Benda Aneh Ala Alexis Sanchez
- Video: Ibrahimovic Cetak Gol Konyol Meski Hanya Berdiri Diam
- Tua-Tua Keladi! Mihajlovic Pamer Akurasi Tendangan Dari Puncak Gedung
- Video: Reaksi Cool Ospina Hadapi Agresivitas Penonton
- Gagalkan Penalti, Kiper Barcelona Malah 'Mati'
- Video: Dilempari Petasan Suporter Lawan, Kiper Ini Terjatuh dan Kebobolan
- Video: Kiper Keasyikan Selebrasi, Tim Ini Kebobolan Gol Kick-off
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









