Anak Pertama Lahir, Crutchlow Semangat MotoGP Austria
Editor Bolanet | 12 Agustus 2016 13:00
Setelah menjalani uji coba di Red Bull Ring pada 19-20 Juli lalu, Crutchlow menghabiskan liburan musim panas di Inggris bersama sang istri, Lucy Crutchlow. Setelah sukses finis kedua dan naik podium di MotoGP Jerman, pebalap asal Coventry ini pun kembali mendapat kebahagiaan dari Willow.
Pekan lalu Lucy melahirkan anak kami, Willow. Ini pengalaman terbaik dalam hidup saya. Selain itu, kami tampil sangat kuat di beberapa seri terakhir. LCR dan Honda bekerja sangat keras. Saya kecewa jatuh di Assen, namun berhasil membayarnya di Sachsenring. Akhir pekan ini akan lebih sulit, tapi tak menghentikan kami untuk berusaha 100 persen, ujarnya.
Crutchlow dan dua rider Estrella Galicia 0.0 Marc VDS, Jack Miller dan Tito Rabat, menjadi perwakilan Honda dalam uji coba bulan lalu, dikarenakan Repsol Honda tak diundang dalam gelaran ini. Meski mengakui bahwa Red Bull Ring bukan sirkuit yang cocok dengan RC213V, Crutchlow yakin ada celah di mana mereka bisa tampil kompetitif.
Saya menjalani lebih dari 200 lap dalam uji coba. Kami menemukan setup yang cukup baik dan kami akan fokus pada hal ini, 'bermain' dengan elektronik untuk akselerasi. Kami juga kuat di area pengereman, jadi semoga kami bisa tampil baik saat balapan. Lintasan ini soal horsepower, dan kami harus bekerja lebih keras agar mendekati papan atas, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









