'Belum Ada yang Layak Gantikan Dani Pedrosa'
Anindhya Danartikanya | 29 November 2017 09:20
Bola.net - - Eks Team Principal Repsol Honda, Livio Suppo mengaku bahwa dirinyalah yang kerap meyakinkan Honda Racing Corporation (HRC) untuk mempertahankan Dani Pedrosa dari tahun ke tahun. Dalam wawancaranya dengan Moto.it, Suppo meyakini bahwa tak ada rider yang lebih kuat untuk menggantikan Pedrosa.
Pedrosa menjalani debut MotoGP pada 2006 dan ia selalu membela Repsol Honda setidaknya hingga akhir tahun depan. Sayang, ia belum pernah meraih gelar dunia di kelas tertinggi, meski mengoleksi 112 podium yang 31 di antaranya merupakan kemenangan. Honda pun kerap mendapat kritikan karena bersikeras mempertahankannya.
Beberapa tahun terakhir, saya merupakan salah satu yang membela Dani. Suka atau tidak, tahun ini Dani, bersama Marc, merupakan salah satu rider dengan podium terbanyak (9), malah lebih banyak dari Andrea Dovizioso. Dani jatuh bangun dan mengakhiri musim di peringkat keempat, ujar Suppo.
Menurut pria Italia ini, tak ada rider yang cocok dan layak menggantikan posisi Pedrosa di Repsol Honda, yang mampu selalu meraih podium dan kemenangan di setiap tahun, serta konsisten bertarung di persaingan papan atas.
Sampai hari ini, dan untuk tahun depan, sangat sulit mencari rider yang bisa lebih baik dari Dani. Saat di kelas yang lebih ringan, Dani rider yang sangat kuat. Melihat fisiknya, sangat menakjubkan melihatnya mengendarai motor MotoGP. Soal variasi ban dan temperatur, Dani sangat sensitif, tutup Suppo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:00
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:00
-
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41
-
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








