George Russell Menangi Seri Kelima Formula 1 Virtual Race 2020
Anindhya Danartikanya | 11 Mei 2020 08:30
Bola.net - Pebalap Rokit Williams Racing, George Russell, sukses merebut kemenangan kemenangan perdananya dalam seri kelima Formula 1 Esports Virtual Grand Prix 2020, Minggu (10/5/2020), yang menggunakan Sirkuit Barcelona-Catalunya, Spanyol.
Russell diikuti oleh pebalap Scuderia Ferrari, Charles Leclerc, di posisi kedua, dan eks pebalap F1 yang kali ini mewakili Mercedes AMG Petronas, Esteban Gutierrez.
Sementara itu, posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Pebalap Aston Martin Red Bull Racing Honda, Alex Albon, dan pebalap Rokit Williams Racing lainnya, Nicholas Latifi.
Balapan Keenam Digelar di Kandang Leclerc
F1 Esports Virtual Grand Prix digelar demi mengisi kekosongan kalender balap F1 tahun ini, mengingat musim balap harus vakum sementara akibat Covid-19. Kejuaraan ini diikuti beberapa pebalap aktif, dan banyak tokoh dunia lainnya.
Balapan virtual berikutnya akan digelar menggunakan sirkuit jalanan Monte Carlo, Monako, yang juga seri kandang Leclerc, pada Minggu (24/5/2020) mendatang.
Berikut hasil F1 Virtual Race Jerez, Spanyol (33 lap).
Hasil Formula 1 Virtual Race
- George Russell - Williams
- Charles Leclerc - Ferrari
- Esteban Gutierrez - Mercedes
- Alex Albon - Red Bull
- Nicholas Latifi - Williams
- Anthony Davidson - Mercedes
- Antonio Giovinazzi - Alfa Romeo
- Pietro Fittipaldi - Haas
- Antonio Fuoco - Ferrari
- Max Fewtrell - Renault
- Jimmy Broadbent - Racing Point
- Thibault Courtois - Alfa Romeo
- David Schumacher - Racing Point
- Sergio Aguero - Red Bull
- Nicolas Hamilton - McLaren
- Vitantonio Liuzzi - Toro Rosso/Alpha Tauri
- Andrea Pirillo - Toro Rosso/Alpha Tauri
- Ian Poulter - Renault
- Arthur Melo - Haas
- Lando Norris - McLaren
Video: Maverick Vinales Juarai MotoGP Virtual Race Jerez, Bekuk Alex Marquez
Baca Juga:
- Kilas Balik: Penjelasan Valentino Rossi Soal 3 Julukan Populernya
- 'Ducati dan Dovizioso Tak Boleh Lupakan Kisah Bersejarah Mereka'
- Andrea Dovizioso Incar Kontrak 2 Tahun, Tak Pasti di Ducati
- 'Tak Ada Alasan Bagi Andrea Dovizioso untuk Pikirkan Pensiun'
- MotoGP Tunggu Jadwal Baru Formula 1, Tekad Gelar Tes Tambahan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04