Jorge Lorenzo Jadi Duta Sirkuit Sokol di Kazakhstan
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 10:35
Pengelola Sirkuit Sokol melakukan presentasi soal lintasan yang masih dalam proses konstruksi tersebut, dan Lorenzo hadir sebagai undangan sekaligus ditunjuk sebagai dutanya. Tujuan kunjungan ini adalah untuk melihat status Sirkuit Sokol, yang akan diselesaikan dalam waktu dekat.
Lintasan Sokol yang dirancang oleh desainer sirkuit ternama, Hermann Tilke ini rencananya akan dibuat sepanjang 4.495 meter dan memiliki lebar 15 meter. Pengelola sirkuit pun berharap bisa menggelar MotoGP, WorldSBK, DTM, WTCC dan kejuaraan balap lainnya.
Lorenzo sudah pernah mengunjungi Almaty dan Sokol pada tahun 2015, dan tertarik mengikuti perkembangannya. Dalam kunjungannya kali ini, ia pun bertemu dengan awak media lokal dalam sesi jumpa pers. Menurutnya, fasilitas yang baik akan menjadi faktor penting untuk mempromosikan sektor pariwisata Kazakhstan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
Otomotif 21 Oktober 2025, 16:08
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Freiburg vs FC Utrecht - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:05 -
Live Streaming Lille vs PAOK - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:04 -
Live Streaming Nottingham Forest vs Porto - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:03 -
Live Streaming Celta Vigo vs Nice - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:02 -
Live Streaming AS Roma vs Viktoria Plzen - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Brentford vs Liverpool 26 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:59 -
Staf Pelatih Manchester United Anggap Benjamin Sesko Lebih Baik dari Rasmus Hojlund
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:08 -
Prediksi Manchester United vs Brighton 25 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:07 -
Apakah Kylian Mbappe Sudah Jadi Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:59 -
Lionel Messi Resmi Perpanjang Kontrak di Inter Miami: Bertahan hingga 2028!
Bola Dunia Lainnya 23 Oktober 2025, 22:57 -
Prediksi Napoli vs Inter Milan 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 22:55
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39 -
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56