Kompilasi Kelakuan Kocak Rider-Rider MotoGP di Mandalika, Bentuk Kagum Kearifan Lokal
Anindhya Danartikanya | 18 Maret 2022 16:00
Bola.net - Para pembalap MotoGP paham betul bahwa mereka memiliki jumlah fans yang sangat masif di Indonesia. Atas alasan itulah mereka sangat bersemangat akhirnya kejuaraan ini kembali ke Tanah Air untuk pertama kalinya sejak 1997, lewat Sirkuit Mandalika, Lombok, 18-20 Maret.
Para rider kelas MotoGP sendiri sudah sempat mampir ke Indonesia dalam tes pramusim pada 11-13 Februari lalu, dan kemudian kembali untuk menjalani pekan balap. Kini mereka juga didampingi para rider Moto2 dan Moto3, yang akhirnya menginjakkan kaki untuk pertama kali di Mandalika.
Seperti halnya dalam tes pramusim lalu, para rider Grand Prix ini nyatanya tak hanya bekerja di lintasan, melainkan juga liburan. Remy Gardner misalnya, mengaku senang banget karena sehabis kerja bisa santai-santai di tepi kolam renang yang ada di hotelnya.
Tak sedikit pula rider yang melepas penat dengan jalan-jalan keliling area Mandalika, menyatu dengan masyarakat sekitar, atau mempelajari budaya, tradisi, dan kebiasaan orang-orang lokal. Mereka bahkan tak ragu mengunggah foto atau video kocak ke media sosial. Berikut kompilasinya.
Gelang yang dibeli Fabio Quartararo ditolak anak kecil.
Stefano Nepa jalan-jalan sore bareng anak-anak kecil.
Aleix Espargaro jadi jago ngomong pakai bahasa Indonesia.
Bos Ducati, Paolo Ciabatti bahkan jadi 'seleb' di Indonesia.
Fernandez Bersaudara langsung nyemplung kolam setelah sesi latihan.
John Hopkins jalan-jalan keliling Mandalika, happy banget naik Scoopy.
Fabio Quartararo dibuntuti anak penjual gelang tiap hari.
Barry Baltus punya 'ojol pribadi', ditertawakan Joshua Whatley.
Fonsi Nieto dan Xavi Fores kena 'macet' gara-gara rombongan kerbau.
Aleix Espargaro lagi-lagi heran lihat cara orang Indonesia naik motor.
Kolam pendingin milik Marcel Schrotter bertema anak-anak banget.
Baca Juga:
- Hasil FP2 MotoGP Mandalika: Bastianini-Marquez Jatuh, Quartararo Tercepat
- Hasil FP2 Moto2 Mandalika: Jake Dixon dan GASGAS Berkuasa
- Jadwal Lengkap MotoGP 2022, 6 Maret-6 November 2022
- Jadwal MotoGP 2022, Jangan Lupa Catat Tanggal Balapan di Mandalika
- Video: Marquez-Bastianini-Espargaro Merasa Bagai Rockstar di Indonesia Jelang MotoGP Mandalika
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25 -
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 21:15 -
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:25 -
Arsenal vs Atletico Madrid: Bagaimana Rekor The Gunners Melawan Tim Asal Spanyol?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:19
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04