LCR Honda Tekad Kembali Naungi Jack Miller
Editor Bolanet | 2 Juli 2016 13:45
Miller yang melompat langsung dari Moto3 ke MotoGP tahun lalu, dinaungi oleh LCR Honda pada musim debutnya, yakni tahun pertama dari tiga tahun kontrak yang ia dapatkan dari Honda Racing Corporation (HRC). Akibat adanya permasalahan sponsor, Miller pun 'ditransfer' ke Estrella Galicia 0.0 Marc VDS Honda mulai tahun ini.
Saya rasa semua orang sangat senang melihat Jack menang. Saya sangat senang melihat Cal dan Lucy (istri Crutchlow) menghampiri Jack di parc ferme usai ia menang. Saya berharap bisa suatu saat nanti kami bisa kembali menaungi Jack, ujar Cecchinello.
Pendapat pria Italia ini pun disepakati oleh Crutchlow, yang dikenal sebagai salah satu sahabat dekat Miller. Kami sangat berharap Jack bisa kembali bergabung dengan kami pada tahun 2018 nanti. Ia berhasil menunjukkan talenta yang ia punya. Saya sudah berkata bahwa ia merupakan salah satu pebalap tercepat di MotoGP, tutur pebalap Inggris ini.
Crutchlow pun yakin Miller hanya butuh waktu untuk menjadi pebalap papan atas MotoGP. Sangat disayangkan motor yang Jack kendarai tidaklah kompetitif. Bagi pebalap berpengalaman seperti saya, Marc Marquez dan Dani Pedrosa, motor ini sudah sulit, apalagi untuk Jack yang langsung melompat dari Moto3. Ia sudah bekerja sangat keras, dan ia masih muda, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












