Max Biaggi Bakal Balapan di Suzuka 8 Hours 2017?
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 11:00
Empat kali juara GP250 ini pensiun pada akhir 2012, usai menjuarai WorldSBK 2010 dan 2012. Meski begitu, ia turun balapan sebagai rider wildcard bersama Aprilia Racing di WorldSBK San Marino dan Malaysia 2015. Di Misano, ia finis keenam di kedua balapan, sementara di Sepang, ia finis ketiga di Race 1 dan gagal finis di Race 2.
Meski telah berusia 45 tahun, kondisi fisik The Roman Emperor masih begitu bugar, dan ia bahkan masih mengikuti kejuaraan-kejuaraan supermoto di Italia. Setelah melihat Pol Espargaro, Alex Lowes dan Katsuyuki Nakasuga mempertahankan gelar Suzuka 8 Hours untuk Yamaha, Biaggi tampak tertarik ingin turun di event tersebut tahun depan.
Suzuka 8 Hours adalah balapan yang gila dan 'panas'. Kemenangan yang hebat dari Tim Yamaha. Mungkin aku juga bisa turun di sana? tulisnya.
Uniknya, musuh bebuyutan Valentino Rossi ini juga dikabarkan berniat kembali balapan di kejuaraan nasional Amerika Serikat, MotoAmerica. Menurut Superbike Planet, gosip ini menyeruak setelah Biaggi terlihat seliweran di paddock WorldSBK Laguna Seca, Amerika Serikat bulan lalu, di mana MotoAmerica digelar sebagai supporting event. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












