'Rossi Tak Siap Pensiun, Kontrak Lorenzo Lebih Krusial'
Editor Bolanet | 13 Februari 2016 14:15
Kontrak Rossi dan Lorenzo sama-sama akan habis akhir musim ini, dan posisi keduanya tahun depan merupakan kunci pergerakan pebalap di silly season musim ini. Yamaha sendiri ingin mempertahankan keduanya, namun Poncharal yakin ketegangan di tim itu bisa kian membesar.
Jorge dan Vale punya kontrak dua tahun, jadi bukan pertanyaan lagi untuk memikirkan hal selain kerjasama mereka. Apapun yang terjadi pasti akan ada 'korban'. Jadi tampaknya sulit untuk menandemkan mereka lagi tahun depan. Jika Jorge bertahan, entah apakah Vale juga bertahan, begitu pula sebaliknya, ucap Poncharal.
Pria asal Prancis ini mengaku tak yakin bahwa Rossi yang bulan ini akan berusia 37 tahun siap gantung helm. Tapi saya juga tak tahu seberapa besar keinginannya bertahan. Hanya dia yang tahu. Jika ia masih kompetitif, saya tak yakin ia mau pensiun. Ia petarung sejati, itulah yang menakjubkan dari pebalap ini, pria ini, tuturnya.
Ketika ditanya apakah keputusan Rossi akan menentukan line up Yamaha 2017, Poncharal yakin tanda tangan Lorenzo akan lebih krusial. Jorge ingin menandatangani kontrak baru sesegera mungkin. Melihat performanya di uji coba, ia seolah berkata, 'Jika kau tak memberiku kontrak sebelum Qatar atau Texas, maka aku akan pergi ke pabrikan lain.' Tapi jika Yamaha memberi Jorge kontrak jauh lebih awal, mungkin itu juga akan menyakiti harga diri Vale, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









