Tech 3 Yakin Espargaro Tak Tanda Tangani Kontrak KTM
Editor Bolanet | 28 Mei 2016 14:00
Musim ini adalah musim ketiga Espargaro bersama Tech 3 dan Yamaha, dan pebalap Spanyol ini digosipkan ingin hengkang tahun depan akibat gagal mendapat spot di Movistar Yamaha MotoGP. KTM dan Ducati adalah pihak yang diisukan tengah merayunya.
Pol sudah berkata pada saya bahwa ia belum mengambil keputusan apapun. Saya percaya padanya. Pol akan mengambil keputusan final sesegera mungkin. KTM adalah salah satu opsi yang bisa saya konfirmasi, ujar Poncharal kepada Speedweek.
Jika Espargaro benar-benar hijrah ke KTM, maka ia akan kembali bertandem dengan rekan setimnya saat ini, Bradley Smith, yang sudah lebih dulu menandatangani kontrak berdurasi dua tahun dan diumumkan di sela MotoGP Qatar, Maret lalu.
Selain KTM, Ducati juga mencoba menggaet juara dunia Moto2 2013 tersebut. Sporting Director Ducati Corse, Paolo Ciabatti menyatakan pihaknya berniat meletakkan Polyccio di Avintia Racing dengan Desmosedici GP17 seperti milik Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















