'Vinales Paham Talenta Saja Tak Cukup Menangi MotoGP'
Editor Bolanet | 12 Januari 2016 17:00
Cazeaux menyatakan Vinales merasa senang dan nyaman mengingat ia pebalap berstatus pabrikan dan mendapatkan dukungan sepenuhnya dari Suzuki. Pria asal Argentina ini juga menyatakan bahwa juara dunia MotoGP 2013 ini begitu serius saat bekerja di sirkuit maupun menjalani latihan di luar pekan balap
Dengan usianya yang begitu muda, Mack mendengar nasihat kami dengan baik. Ia begitu detail dan selalu mencoba lebih baik. Ia paham sistem kerja MotoGP. Sejak awal ia tahu talenta saja tak cukup untuk memenangkan balapan. Kerja keras dan keseriusan juga dibutuhkan, baik di dalam maupun luar lintasan, ujar Cazeaux.
Cazeaux pun berharap Vinales akan tampil lebih baik lagi seiring pengembangan motor GSX-RR yang dilakukan Suzuki. Menurutnya, masa depan pabrikan Jepang itu ada di tangan Vinales, yang sejak awal diprospek untuk proyek jangka panjang.
Mack paham level persaingan di MotoGP begitu tinggi. Sangat jelas bahwa ia punya potensi menjadi pebalap besar dan membawa perbedaan di MotoGP. Yang terpenting sekarang adalah ia harus siap saat motor Suzuki menyediakan performa terbaik yang pantas ia dapatkan, tutup Cazeaux. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








