Ada Insiden Rasisme, Laga Piala Dunia Bisa Dibubarkan
Ari Prayoga | 7 Juni 2018 05:25
Bola.net - - Presiden badan sepakbola dunia FIFA, Gianni Infantino menegaskan bahwa wasit yang bertugas di Piala Dunia 2018 berhak menghentikan pertandingan jika ada insiden rasisme yang terjadi.
Negara tuan rumah Piala Dunia 2018, Rusia dikenal dengan reputasi cukup buruk soal rasisme. Beberapa kali insiden pelecehan berbau rasis terjadi di negeri timur Eropa tersebut.
Infantino berharap insiden seperti itu tak akan terjadi pada laga-laga Piala Dunia 2018 nanti. Namun jika memang akhirnya ada kejadian, Infantino menyatakan bahwa wasit akan melakukan langkah-langkah yang sudah ditetapkan. termasuk membubarkan laga.
Saya tak berkata kami khawatir dengan diskriminasi, hak asasi manusia dan keamanan tapi kami memperlakukan mereka dengan sangat serius. Kami sudah mengambil tindakan yang tepat dalam proses persiapan, ujar Infantino kepada Sky Sports.
Tiga Prosedur Wasit
Kami memiliki prosedur yang jelas, termasuk tiga langkah bagi wasit yang bisa menghentikan, menunda atau bahkan membatalkan laga jika terjadi diskriminasi. Kami memiliki sistem pemantau dan sanksi langsung jika sesuatu terjadi, lanjutnya.
Kami jelas berharap itu tak akan terjadi dan semua orang telah diingatkan bahwa jika itu terjadi maka ada konsekuensi yang sangat serius, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
5 Poin Kerugian yang Dialami Malaysia Setelah Kena Sanksi FIFA
Asia 29 September 2025, 13:00
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04