Cazorla Wajibkan Spanyol Kalahkan Chile
Editor Bolanet | 18 Juni 2014 04:35
Pada pertandingan pertama, Spanyol digilas Belanda dengan skor 1-5. Sementara itu, Chile bisa mengalahkan Australia dengan skor 2-1. Artinya, Spanyol wajib mengejar kemenangan demi memelihara asa lolos dari fase grup.
Semua pemain Spanyol ingin bermain, tapi kami juga tahu betapa sulitnya mendapat tempat di timnas. Namun isu yang lebih penting adalah kami harus bisa mendapatkan poin. Kami tak punya pilihan lain kecuali mengalahkan Chile nanti, terang Cazorla kepada AS.
Cazorla juga mengatakan bahwa Spanyol saat ini sudah lebih berani mengambil resiko demi kemenangan. Salah satunya adalah dengan menurunkan para pemain yang absen dalam pertandingan sebelumnya.
Kami masih punya waktu untuk melakukan segala sesuatunya dengan berbeda. Jelas bahwa kami harus mulai mengambil resiko karena pada akhirnya kami semua ingin kemenangan. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
-
Kasus Memburuk, Barcelona Bisa Blokir Lamine Yamal Bela Spanyol
Liga Spanyol 30 September 2025, 09:05
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









