Drawing Piala Dunia U-17 2023, Netizen Optimis Timnas Indonesia U-17 Lolos dari Grup A
Dimas Ardi Prasetya | 16 September 2023 00:02
Bola.net - Timnas Indonesia U-17 diundi masuk ke dalam Grup A Piala Dunia U-17 2023.
Undian atau drawing fase grup Piala Dunia U-17 2023 tersebut digelar oleh FIFA pada Jumat (15/09/2023) malam WIB. Total ada 24 tim yang ikut dalam undian tersebut.
Mereka dimasukkan ke dalam enam grup berbeda. Tiap grup berisi empat tim.
Timnas Indonesia U-17 akhirnya diundi masuk Grup A. Mereka akan bersaing untuk lolos ke fase knockout melawan Ekuador, Panama, dan Maroko.
Rasa optimis pun langsung membuncah di benak banyak suporter Merah Putih. Simak saja komentar-komentar mereka di bawah ini Bolaneters.
Yoi
Seimbang!
Bantu Aminin Gaes!
Masih Bisa Lolos lah
Grup Surga
Target Realistis
Yuk Lah Bisa
Nunggu Pengumuman FIFA Ya
Samain Dulu
Wajib!
Bantu Aminin yang Ini Juga Dong
Pasti Tegang Ya?
(Twitter/x)
Baca Juga:
- Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
- Berada di Grup A, Ini Lawan yang Bakal Dihadapi Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2023
- Indonesia Selamat dari Grup Neraka, Berikut Hasil Lengkap Undian Piala Dunia U-17 2023
- Hasil Simulasi Drawing Piala Dunia U-17: Timnas Indonesia Jumpa Jerman dan Burkina Faso
- Jelang Drawing Piala Dunia U-17, Ini Pesan Erick Thohir untuk Timnas Indonesia
- Daftar Lengkap Negara Peserta Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04