FIFA Buka Kemungkinan Amerika Jadi Tuan Rumah 2026
Editor Bolanet | 3 Juli 2014 00:14
Valcke seperti dilansir oleh ITV mengungkapkan: Apa yang kami lihat dari Amerika Serikat sungguh mengagumkan. Jumlah pendukung mereka sungguh tidak dapat diungkapkan, bahkan melebihi NBA. Negara itu juga memiliki jumlah pemain muda terbanyak di seluruh dunia, yaitu lebih dari 20 juta pemuda.
Valcke pun mengatakan: FIFA memiliki sebuah komitmen untuk bekerja sama dengan sepak bola Amerika Serikat. Dan saya pikir setelah Dunia 2022 nanti mereka akan tertarik untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2026.
Antusiasme Amerika Serikat terhadap sepak bola dalam Piala Dunia 2014 memang cukup mengagumkan. Tak ayal, bahkan Presiden Barack Obama dan beberapa artis ternama seperti Tom Hanks pun sangat antusias untuk mendukung tim nasional mereka. (bola/art)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skandal Naturalisasi Berlanjut, FIFA Anulir Tiga Laga Timnas Malaysia Jadi Kalah WO 0-3
Asia 17 Desember 2025, 14:33
-
Malam Penentuan Tiba: Rizky Ridho Menanti Nasibnya di FIFA Puskas Award 2025
Tim Nasional 16 Desember 2025, 15:55
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









