Gagal di Arsenal, Gnabry Tak Mengira Bisa Hattrick di Debut Timnas Jerman
Heri | 12 November 2016 07:14
Bola.net - - Serge Gnabry mengaku tidak pernah mengira akan begitu sukses dalam laga debutnya bersama timnas . Gnabry mencetak tiga gol dalam pertandingan melawan San Marino di ajang Kualifikasi Piala dunia 2018.
Dalam matchday keempat grup C, Jerman membantai San Marino delapan gol tanpa balas. Gnabry mencetak hattrick, Jonas Hector mencetak brace, Sami Khedira dan Kevin Volland mencetak satu gol. Gol bunuh diri Mattia Stefanelli melengkapi detita timnya.
Laga itu menjadi kesempatan pertama Gnabry menjalani start bagi timnas senior Jerman. Pemain Werder Bremen itu terkejut dan senang karena bisa mencetak tiga gol.
Saya tentu tidak mengira akan bisa mencetak gol dalam debut saya. Saya bahagia, menerima banyak umpan hebat dari rekan-rekan saya. Pelatih hanya memerintahkan saya untuk bermain dengan percaya diri, terang Gnabry kepada DFB.com.
Ia menambahkan bahwa dua tahun terakhir ini sangat berat baginya. Namun setelah pindah dari Arsenal ke Werder Bremen, ia bisa menunjukkan kehebatannya lagi.
Dua tahun terakhir memang sangat sulit bagi kami. Tapi kepercayaan diri saya bertambah dengan jumlah gol saya. Saya sedang dalam performa yang bagus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan Nick Woltemade: Cetak Gol Debut untuk Jerman, tapi Justru Merasa Tidak Puas
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 09:52
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








