Inggris vs Belgia, Courtois: Ini Tentang Kebanggaan
Asad Arifin | 25 Juni 2018 21:29
Bola.net - - Inggris akan berjumpa Belgia pada laga terakhir Grup G Piala Dunia 2018 pada hari Jum'at (29/6) dini hari WIB. Laga di Kaliningrad Stadium sudah tidak lagi menentukan karena kedua negara telah lolos ke 16 besar.
Laga tersebut hanya akan menjadi penentu siapa yang bakal mengakhiri penyisihan grup sebagai pemuncak klasemen dan posisi kedua. Sang pemenang laga yang bakal jadi pemuncak klasemen.
Meskipun begitu, penjaga gawang Belgia, Thibaut Courtois menilai laga lawan Inggris sangat penting. Sebab, kedua negara akan mempertaruhkan rasa bangga dan Courtois ingin meraih kemenangan atas Inggris.
Demi Kebanggaan

Saya tidak merasa bahwa itu penting bukan karena posisi pertama atau kedua di klasemen. Tapi, jika Anda ingin jadi juara, Anda harus selalu menang. Saya juga punya rasa bangga yang akan dipertaruhkan, ucap Courtois.
Baik Inggris maupun Belgia kini sudah mengumpulkan enam poin hasil dua kali menang di Grup G. Tapi, Inggris berada di puncak klasemen lantaran punya selisih gol yang lebih baik.
Terkait dengan Chelsea

Karena itu, penjaga gawang yang pernah berbaju Atletico Madrid bertekad untuk tidak kalah. Dia tidak ingin kembali ke Inggris [Chelsea] dengan ingatan pernah kalah di Piala Dunia.
Saya tidak ingin balik ke Inggris pada bulan Juli dengan perasaan sedih. Ini tentang gengsi karena ada banyak pemain Inggris yang kami kenal dan kami juga punya banyak pemain yang bermain di Inggris, tandasnya.
Satu Suara dengan Hazard

Kami ingin memenangkan pertandingan itu dan menjadi juara grup, tegas pemain yang juga membela Chelsea tersebut.
Bukan hanya untuk saya pribadi tapi juga untuk membuat sebuah pernyataan pada lawan kami selanjutnya, kami adalah Belgia, kami adalah juara grup dan kami telah mengalahkan Inggris, tegas Hazard.
Saksikan Video Menarik Berikut Ini:

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thibaut Courtois Ungkap Kunci Kemenangan Real Madrid di San Mames
Liga Spanyol 4 Desember 2025, 15:14
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









