Inilah Pembagian Jatah 48 Kontestan Piala Dunia 2026 per Konfederasi
Ari Prayoga | 31 Maret 2017 01:48
Bola.net - - Biro Dewan FIFA yang beranggotakan Presiden FIFA dan para presiden konfederasi menggelar pertemuan pada Kamis (30/3) di Kantor FIFA Zurich, Swiss membahas mengenai slot alokasi 48 kontestan Piala Dunia 2026.
Hasilnya, Biro Dewan FIFA menyetujui proposal tentang alokasi ini. Rekomendadi dari Biro Dewan FIFA selanjutnya bakal diserahkan untuk disahkan Dewan FIFA yang bakal menggelar rapat pada 9 Mei mendatang.
10 Januari lalu, FIFA memutuskan untuk menambah jumlah kontestan Piala Dunia menjadi 48 negara mulai edisi 2026. Proposal slot alokasi pun kemudian dibuat dan kini disetujui oleh Biro Dewan FIFA. Pembagian kontestan ini sebagai berikut:
AFC (Asia): 8 jatah langsung
CAF (Afrika): 9 jatah langsung
CONCACAF (Amerika Utara, Tengah dan Kepulauan Karibia): 6 jatah langsung
CONMEBOL (Amerika Selatan): 6 jatah langsung
OFC (Oseania): 1 jatah langsung
UEFA (Eropa): 16 jatah langsung
Sebagai catatan, negara tuan rumah berhak lolos langsung ke putaran final, dan jatahnya diambil dari kuota yang dimiliki konfederasi mereka.
Pembagian di atas berjumlah 46 negara, sementara dua jatah tersisa rencananya bakal diperebutkan enam negara yang bertarung dalam sebuah turnamen play-off.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Kedua Formula 1 GP Las Vegas 2025: Lando Norris dan Kimi Antonelli Memimpin
Otomotif 21 November 2025, 12:07
-
Alex Marquez Siap Pikul Beban Lebih Berat di MotoGP 2026 Gara-Gara Dapat Motor Pabrikan
Otomotif 21 November 2025, 11:46
-
Deretan Eks Persib Bandung di Dewa United: Tak Cuma Pemain, Pelatih Pun Juga Ada
Bola Indonesia 21 November 2025, 11:33
-
Dari Lapangan Tanah ke BayArena: Kisah Magis 'Si Kupu-Kupu' Christian Kofane
Bundesliga 21 November 2025, 11:30
-
Kabar Gembira Juventini! Manajemen Juventus Setujui Suntikan Dana Jumbo 100 Juta Euro
Liga Italia 21 November 2025, 10:40
-
Erling Haaland Memang Hebat, tapi Tetap Beda Kelas dengan Ronaldo
Liga Inggris 21 November 2025, 10:22
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 21 November 2025, 09:30
-
Kejutan! Martin Odegaard Siap Tampil Bak 'Superhero' di Derby Arsenal vs Tottenham
Liga Inggris 21 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56














