Jadi Sasaran Kritikan, Crouch Beri Sedikit Saran Ke Sterling
Editor Bolanet | 9 Juli 2018 13:21
Pasukan Gareth Southgate itu berhasil lolos ke semifinal usai mengalahkan Swedia dengan skor 2-0. Dua gol dari The Three Lions diciptakan oleh Harry Maguire di menit ke-30 dan Dele Alli pada pertengahan babak kedua.
Meskipun menang, namun penampilan Sterling tetap tak bisa lolos dari sorotan tajam menyusul performanya di laga tersebut. Pemain Manchester City itu sempat berhadapan satu lawan satu dengan kiper Swedia, namun gagal mengkonversi peluang itu menjadi gol.
(exp/yom)
Crouch Soal Sterling

Satu yang membuat saya sangat terkesan dengan Raheem musim lalu adalah keinginannya untuk maju di setiap waktu, ujar Crouch dalam sebuah kolom khusus di Daily Mail.
Dia mencetak gol melawan Stoke saat Manchester City mengalahkan kami 7-2 di Etihad bulan Oktober. Dengan sentuhan sederhana setelah ia menerobos masuk ke area penalti untuk memberikan bantuan, lanjutnya.
Saran dari Crouch

Ini hanya masalah menenangkan diri di situasi seperti itu. Dia akan mendapatkan lebih banyak karena caranya membongkar garis pertahanan dengan kecepatannya, tambahnya.
Yang saya lakukan jika berhadapan satu lawan satu adalah memilih titik dan mencoba untuk mengeksekusinya. Hal yang paling krusial adalah jangan sampai pikiran terpecah dua, pungkasnya.
Sterling diprediksi akan kembali tampil dalam laga semifinal melawan Swedia pada hari Kamis (12/7) mendatang. Jika menang, The Three Lions akan bertemu dengan pemenang dari laga Prancis melawan Belgia yang digelar sehari sebelumnya.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




