Julio Cesar Mulai Pikirkan Opsi Pensiun
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 16:01
Untuk bermain di Copa America 2015 saat sudah berusia 35 tahun akan sangat rumit bagi saya. Sedangkan untuk tampil di Piala Dunia 2018, rasanya saya akan terlihat sangat egois, ungkap Cesar seperti dilansir SempreInter.
Saat ini saya tengah mengalami momen yang menyedihkan. Sekarang adalah saat yang tepat untuk beristirahat dan melupakan segalanya. Saya pikir Brasil memiliki tujuh atau delapan kiper yang layak mengenakan jersey tim nasional.
Cesar sendiri dituding sebagai salah satu biang keladi di balik kekalahan mengerikan 1-7 yang dialami Brasil di tangan Jerman dalam babak semifinal Piala Dunia 2014. Saat tampil di laga perebutan tempat ketiga kontra Belanda, Cesar kembali harus dipaksa memungut bola tiga kali dari gawangnya dalam laga yang berakhir dengan skor telak 0-3. (si/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Misi Carlo Ancelotti: Pulihkan Percikan Vinicius Junior Bersama Timnas Brasil
Piala Dunia 13 November 2025, 05:45
-
Kenal Neymar Sejak Dulu, Casemiro Maju Pasang Badan!
Piala Dunia 11 November 2025, 20:06
-
Cerita Mantan Pemain MU yang Pernah Juara UCL Bareng Cristiano Ronaldo, Kini Terancam Jeruji
Liga Inggris 25 September 2025, 01:24
-
Soal Panggilan ke Timnas Brasil, Ancelotti Kirim Ultimatum untuk Neymar!
Piala Dunia 13 September 2025, 19:45
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





