Link Live Streaming Piala Dunia 2022: Australia vs Denmark 30 November 2022
Asad Arifin | 30 November 2022 19:13
Bola.net - Jadwal dan link live streaming Piala Dunia 2022 di Vidio antara Timnas Australia vs Timnas Denmark hari ini, Rabu 30 November 2022. Link streaming Australia vs Denmark bisa didapatkan pada artikel ini.
Ini adalah laga hidup-mati bagi Australia maupun Denmark. Bersama Tunisia, hanya salah satu dari mereka yang akan lolos mendampingi sang juara bertahan Prancis ke babak 16 besar.
Grup A saat ini dipimpin Prancis dengan 6 poin, diikuti Australia (3 poin), Denmark (1 poin), dan Tunisia (1 poin).
Jika mampu mengalahkan Denmark, maka Australia akan lolos ke babak 16 besar. Hasil imbang juga bisa meloloskan Australia, tetapi mereka harus berharap Tunisia tidak meraih poin penuh saat melawan Prancis di partai satunya.
Beban lebih berat berada di pundak Denmark. Sebab, mereka wajib menang atas Australia dan berharap Tunisia imbang atau kalah.
Jadwal dan Link Live Streaming
Australia vs Denmark
Stadion Al Janoub
Jadwal: Rabu, 30 Desember 2022
Pukul: 22.00 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Data dan Fakta
- Australia kalah 2 kali dan cuma menang 1 kali dalam 4 pertemuan dengan Denmark sejauh ini (M1 S1 K2).
- Australia dan Denmark terakhir kali bertemu di penyisihan grup Piala Dunia 2018; mereka bermain seri 1-1.
- Australia cuma menang 6 kali dalam 14 laga terakhirnya (M6 S4 K4).
- Australia cuma menang 1 kali dalam 8 laga terakhirnya di Piala Dunia (M1 S1 K6).
- Australia selalu mencetak 1 gol dalam 4 dari 5 laga terakhirnya di Piala Dunia.
- Denmark cuma menang 2 kali dalam 6 laga terakhirnya (M2 S1 K3).
- Denmark tanpa kemenangan dalam 5 laga terakhirnya di Piala Dunia (M0 S4 K1).
Klasemen Grup D Piala Dunia 2022
Jangan lupa saksikan Piala Dunia 2022 di SCTV, Indosiar, MOJI, Mentari TV, Nex Parabola dan live streaming di Vidio. Dan ikuti terus berita terbaru Piala Dunia 2022 hanya di Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:39 -
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:37 -
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Link Streaming Newcastle vs Benfica Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:29
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04