Link Live Streaming Piala Dunia 2022: Kroasia vs Maroko 17 Desember 2022
Aga Deta | 17 Desember 2022 19:38
Bola.net - Timnas Kroasia dan Timnas Maroko akan berduel dalam laga perebutan juara 3 Piala Dunia 2022, Sabtu, 17 Desember 2022, jam 22:00 WIB. Duel Kroasia vs Maroko ini akan digelar di Khalifa International Stadium, live di SCTV, Indosiar, NEX Parabola, dan live streaming di Vidio.
Ambisi Kroasia untuk back-to-back ke final pupus setelah runner-up Piala Dunia 2018 itu dikandaskan Argentina di semifinal. Sementara itu, kisah dongeng Maroko diakhiri oleh Prancis, sang juara bertahan. Namun, kiprah dua lulusan Grup F ini belum berakhir karena masih ada satu pertarungan terakhir untuk menentukan juara 3 dan juara 4.
Kroasia dan Maroko sudah bertemu pada matchday pertama Grup F, di mana mereka bermain imbang dengan skor kacamata. Setelah itu, Maroko akhirnya finis sebagai juara grup dan Kroasia sebagai runner-up.
Setelah melalui perjalanan yang cukup panjang, Kroasia dan Maroko bertemu lagi. Bagi kapten Kroasia, Luka Modric, ini bakal menjadi pertandingan Piala Dunia yang terakhir.
Jadwal dan Link Live Streaming
Pertandingan: Kroasia vs Maroko
Venue: Lusail Iconic Stadium
Hari, tanggal: Sabtu, 17 Desember 2022
Jam kick-off: 22.00 WIB
Live: SCTV, Indosiar, NEX Parabola
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Perkiraan Starting XI
Kroasia (4-3-3): Dominik Livakovic; Borna Sosa, Josko Gvardiol, Dejan Lovren, Josip Juranovic; Mateo Kovacic, Marcelo Brozovic, Luka Modric; Nikola Vlasic, Bruno Petkovic, Lovro Majer.
Pelatih: Zlatko Dalic (Kroasia).
Info skuad: Josip Stanisic (meragukan).
Maroko (4-3-3): Yassine Bounou; Noussair Mazraoui, Jawad El Yamiq, Achraf Dari, Achraf Hakimi; Abde Ezzalzouli, Sofyan Amrabat, Azzedine Ounahi; Sofiane Boufal, Youssef En-Nesyri, Hakim Ziyech.
Pelatih: Walid Regragui (Maroko).
Info skuad: Romain Saiss (cedera), Nayef Aguerd (cedera).
Baca Juga:
- Profil Tim dan Daftar Pemain Kroasia di Piala Dunia 2022
- Dari Flu Unta Sampai Cedera, Akankah Prancis Bisa Tangani Perlawanan Argentina?
- Legenda Inggris Berharap Gareth Southgate Tetap Bertahan Sebagai Pelatih
- Kembali ke Final Piala Dunia, Ousmane Dembele: Skuad Ini Jauh Lebih Tenang dan Berpengalaman!
- Kalah Oleh Argentina, Kroasia Siap Rebut Tempat Ketiga Bersama Luka Modric!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Real Betis vs Feyenoord - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 29 Januari 2026, 20:03
-
Live Streaming Nottm Forest vs Ferencvaros - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 29 Januari 2026, 20:02
-
Live Streaming Crvena Zvezda vs Celta Vigo - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 29 Januari 2026, 20:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Menguji Kemampuan Bertahan Tottenham dan Efektivitas Serangan Man City
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:36
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:23
-
Liverpool Mencari Kemenangan Liga Pertama di Tahun 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:17
-
Misi 6 Kemenangan Beruntun Real Madrid di La Liga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 23:07
-
Prediksi Parma vs Juventus 2 Februari 2026
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:04
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
-
Kontradiksi Juventus dan Parma
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:45
-
Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:35
-
Prediksi Real Madrid vs Rayo Vallecano 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:32
-
Tempat Menonton Chelsea vs West Ham, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:30
-
AC Milan Hadapi Dua Hambatan Sebelum Transfer Mateta Rampung
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:27
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30


