Mainkan Messi Satu Babak, Martino Sudah Minta 'Izin'
Editor Bolanet | 19 November 2014 11:23
- Gerardo Martino mengaku ia sudah memberitahu Lionel Messi, bahwa sang pemain hanya akan turun selama 45 menit di pertandingan uji coba antara dan (19/11).
Argentina sendiri akhirnya kalah 0-1 dalam duel yang digelar di Old Trafford tersebut, namun sang manajer menganggap timnya sudah bermain dengan baik.
Kami memang kalah, namun Argentina sudah memainkan pertandingan yang bagus. Kami juga memberikan ucapan terima kasih pada sambutan hangat yang diberikan oleh warga Manchester dan juga London, yang telah bersikap amat baik pada kami, tutur Martino pada reporter.
(Terkait Messi), kami sudah berbicara dengannya sebelumnya bahwa ia hanya akan bermain selama 45 menit, pungkasnya. [initial]
(md/rer)
Argentina sendiri akhirnya kalah 0-1 dalam duel yang digelar di Old Trafford tersebut, namun sang manajer menganggap timnya sudah bermain dengan baik.
Kami memang kalah, namun Argentina sudah memainkan pertandingan yang bagus. Kami juga memberikan ucapan terima kasih pada sambutan hangat yang diberikan oleh warga Manchester dan juga London, yang telah bersikap amat baik pada kami, tutur Martino pada reporter.
(Terkait Messi), kami sudah berbicara dengannya sebelumnya bahwa ia hanya akan bermain selama 45 menit, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lionel Messi, Sutradara Kemenangan Besar Argentina atas Puerto Rico
Amerika Latin 15 Oktober 2025, 10:37
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04













