Nainggolan Bicara Rasa Kecewa dan Kebiasaan Merokok
Afdholud Dzikry | 21 Maret 2017 10:05
Bola.net - - Kembali masuk dalam skuat Belgia membuat Radja Nainggolan bahagia. Namun dia juga mengungkapkan betapa kecewanya saat dia tahu diabaikan beberapa kali oleh pelatih timnas Roberto Martinez.
Pelatih Martinez memang berulang kali meninggalkan Nainggolan dari skuatnya, tapi baru-baru ini gelandang AS Roma tersebut kembali mendapatkan panggilan memperkuat Belgia untuk melawan Yunani dan Rusia.
Banyak yang mengatakan bahwa salah satu alasan Martinez mengabaikan Nainggolan adalah kebiasaan gelandang 28 tahun itu merokok. Namun Nainggolan juga tak mau begitu saja meninggalkan kebiasaannya itu.
Saya tak malu karena saya merokok dan saya tak pernah menyembunyikan kebiasaan saya ini, ujarnya kepada wartawan di kamp pelatihan timnas Belgia.
Saya tahu saya harus memberi contoh yang baik, saya punya anak... Tapi saya hanya pesepakbola, saya melakukan pekerjaan saya. Semua orang tahu bahwa saya merokok dan saya tak bisa menyembunyikannya, tapi saya tak malu, tambahnya.
Saya kecewa tak dipanggil setelah Euro yang baik. Saya seseorang yang blak-blakan mengatakan apa yang saya rasakan, jadi saya tak pernah merahasiakan kekecewaan saya. Pelatih harus punya alasan tak memanggil saya, tapi sekarang saya melihat ke depan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Terpuruk, Jalani Tren Tanpa Kemenangan Terpanjang Sejak 2009
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:41
-
Prediksi AC Milan vs Pisa 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:33
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22
-
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06
LATEST UPDATE
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






