Neville Sarankan Inggris Rombak Komposisi Pemain
Asad Arifin | 26 Juni 2018 22:11
Bola.net - - Legenda timnas Inggris, Garry Neville, memberi saran jelang laga terakhir Inggris di penyisihan grup Piala Dunia 2018. Neville menyarankan pelatih Gareth Southgate untuk merombak susunan pemain yang ada.
Inggris akan memainkan laga terakhir di Grup G dengan melawan Belgia pada hari Jum'at (29/6) dini hari WIB di Stadion Kaliningard. Baik Inggris maupun Belgia sudah dipastikan lolos ke 16 besar.
Karena itu, banyak yang menyarankan agar Inggris merombak susunan pemain dari yang dia turunkan di laga awal. Southgate diminta memberi kesempatan pada beberapa pemain yang selama ini hanya jadi penghangat bangku cadangan.
Tiru Prancis Tahun 1998

Mereka melakukan itu karena berencana untuk menjadi juara dan mereka memberi starting line-up istirahat. Itu adalah hal yang tepat, ucap Neville pada Sky Sports.
Ketika itu, Inggris kehabisan tenaga di babak perempat final, di mana mereka [Prancis] masih belum menunjukkan hal itu. Saya sangat yakin, jika kami lebih banyak memainkan pemain berbeda, dampak akan kami dapatkan nanti, tandasnya.
Manfaatkan Kesempatan

Karena itu, Neville menilai jika laga lawan Belgia adalah kesempatan bagus untuk menguji skuat pelapis Inggris. Sebab, laga-laga selanjutnya sudah tidak ada kesempatan rotasi pemain lagi.
Jika ada tiga atau empat perubahan dilakukan, kami harus melakukannya. Anda tidak akan mendapatkan lagi kesempatan untuk merotasi. Sekarang adalah waktunya untuk itu, tegas Neville.
Cadangkan Henderson

Neville melihat sosok Eric Dier punya kualitas yang tidak kalah bagus dari Henderson. Gelandang Tottenham pun layak dapat kesempatan.
Henderson bisa diganti dengan Dier. Anda punya kesempatan untuk memainkan Dier dan mengapa tidak memberikannya. Anda punya kesempatan memainkan penyerang tengah [selain Harry Kane] dan kenapa tidak melakukannya, tutup Neville.
Saksikan Video Berikut Ini:

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man Utd vs Newcastle: Lisandro Martinez Beruntung Lolos Hukuman Penalti
Liga Inggris 27 Desember 2025, 06:19
-
Main Imbang dan Enzo Maresca Kesulitan, Petinggi Chelsea Didesak Turun Tangan!
Liga Inggris 22 Desember 2025, 16:02
-
Trofi Premier League Tinggal Diperebutkan Dua Tim!
Liga Inggris 22 Desember 2025, 15:27
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







