Pele Yakin Neymar Penuhi Ekspektasi di Brasil
Asad Arifin | 23 Februari 2018 22:04
Bola.net - - dinilai bisa memenuhi ekspektasi untuk membawa Brasil berprestasi di Piala Dunia 2018 mendatang. Hal tersebut diungkapkan oleh legenda hidup timnas Brasil yang juga senior Neymar, .
Menurut Pele, Neymar saat ini adalah pemain yang sudah cukup matang. Neymar sudah berusia 26 tahun dan secara mental sudah lebih siap untuk memikul beban. Ia juga sudah punya lebih banyak pengalaman.
Pele juga merasa Neymar sudah sangat matang dalam hal penguasaan taktik dan teknik sepakbola.
Neymar sudah siap, ya dia sudah siap [membawa Brasil di Piala Dunia]. Dia mungkin akan mengalami perbedaan taktik dari klub ke timnas secara langsung. Tapi, Neymar adalah pemain kunci timnas Brasi, ucap Pele.
Jika melihat posisi bermain, peran Neymar di Brasil dan PSG memang berbeda. Bersama Brasil, Neymar bermain di posisi penyerang tengah. Sementara, dia lebih berperan sebagai penyerang sayap bersama PSG dan sebelumnya di Barcelona.
Karena itu, Pele meminta Neymar untuk memiliki persiapan yang baik sebelum terjun ke Piala Dunia. Sebab, secara teknis, Pele yakin bahwa Neymar adalah pemain terbaik dunia saat ini.
Neymar harus mempersiapkan diri untuk melakukan itu. Lebih jauh, bagi saya dia adalah pemain terbaik dunia dari segi teknik bermain. Saya benar-benar yakin soal hal tersebut, tandas Pele.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Saat Semua Meragukan Neymar, Casemiro Pasang Badan: Dia Masih yang Terbaik!
Liga Inggris 14 November 2025, 10:24
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



