Pique: Era Del Bosque Tak Bisa Diulang
Editor Bolanet | 6 Oktober 2016 10:34
Pique, yang kini berusia 29 tahun, tengah bersiap untuk membela Spanyol, seiring persiapan timnya jelang laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Italia malam nanti.
Azzurri menyingkirkan Spanyol dari babak 16 besar Euro 2016 dan Del Bosque mundur dari timnas setelahnya, usai gagal meraih gelar juara Piala Eropa untuk ketiga kalinya secara beruntun.
Ditanya mengenai bagaimana manajer anyar Julen Lopetegui, jika dibandingkan dengan pendahulunya, Pique mengatakan pada ESPN: Saya tidak membandingkan Julen dengan Vicente. Era Vicente tidak akan bisa diulang dan sekarang kami tengah memulai era baru dengan banyak harapan dan antusiasme.
Dan kami sudah memulainya dengan baik, kami mengalahkan Belgia di laga tandang dan juga mendapat hasil bagus melawan Liechtenstein. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesin Sepakbola Spanyol: Pabrik Talenta yang Tak Pernah Mati
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:58
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









