Prandelli: Perjuangan Italia Benar-Benar Menyentuh
Editor Bolanet | 28 Juni 2013 05:43
Namun, kendati kalah 7-6 atas La Furia Roja, tactician Azzurri, Cesare Prandelli menyebutkan apa yang ditampilkan anak asuhnya begitu menyentuh. Bermain tanpa gol sepanjang pertandingan, bagi Prandelli skuadnya telah melakukan yang terbaik dalam laga tersebut.
Ketika kalian harus melakukan adu penalti, semua bisa terjadi. Kami bermain luar biasa dari awal sampai akhir dan membuat banyak peluang, ujar Prandelli kepada Rai Sport.
Atmosfer pertandingan tidak masuk akal, sebab tidak mungkin memiliki energi yang tersisa setelah 120 menit bermain. Skuad kami benar-benar melakukan perjuangan yang begitu menyentuh dalam laga ini, pungkasnya. [initial]
Highlights Piala Konfederasi: Spanyol 7-6 Italia
Review: Matador Tantang Brasil di Final
Video: Gol-Gol Terbaik Pekan ini (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










