Preview: Italia vs Jepang, Kunci ke Semifinal
Editor Bolanet | 19 Juni 2013 10:30
Kedua tim akan saling jegal di Arena Pernambuco, Kamis (20/6) dan pelatih Italia, Cesare Prandelli kemungkinan akan tetap mempercayakan skuad yang sama seperti ketika meraih kemenangan 2-1 atas Meksiko di matchday pertama.
Italia dan Jepang sudah pernah bersua dalam laga persahabatan di tahun 2001, dan dari skuad kala itu hanya tersisa kiper Gianluigi Buffon di skuad Gli Azzurri saat ini.
Sementara sang juara Asia punya kekuatan tersembunyi dalam sosok pelatih asal Italia, Alberto Zaccheroni yang sudah kenyang pengalaman di Serie A. Dan eks pelatih AC Milan itu lega bakal bisa kembali mengandalkan Keisuke Honda yang sempat dihantam cedera saat lawan Brasil.
Butuh hasil positif demi mempertahankan kiprah di Brasil, Zaccheroni tampaknya akan mengubah komposisi di lini depan Samurai Biru. Ryoichi Maeda kemungkinan akan dipasang di posisi striker tunggal sementara Shinji Okazaki ditarik ke sisi sayap demi memberi kejutan pada Italia.
Perkiraan Pemain Italia (4-3-2-1):
Buffon; Abate, Barzagli, Chiellini, Sciglio; De Rossi, Pirlo, Montolivo; Marchisio, Giaccherini; Balotelli
Perkiraan Pemain Jepang (4-2-3-1)
Kawashima; Uchida, Yoshida, Konno, Nagatomo; Hasebe, Endo; Okazaki, Honda, Kagawa; Maeda (bola/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Ada Apa dengan Mental Pemain Italia? Donnarumma pun Mengaku Bingung
Piala Dunia 17 November 2025, 10:00
-
Piala Dunia 17 November 2025, 09:34

LATEST UPDATE
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:52
-
Alex Marquez Diisukan Saling Lirik dengan Red Bull KTM Factory Racing untuk MotoGP 2027
Otomotif 31 Januari 2026, 11:45
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:08
-
Fabio Quartararo Angkat Suara Soal Gosip Pindah ke Honda di MotoGP 2027: Banyak Omong!
Otomotif 31 Januari 2026, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



