RVP Jegal Casillas Ukir Sejarah
Editor Bolanet | 17 Juni 2014 12:06
Tim Matador dipermak Belanda dengan skor 1-5 pada laga pembuka Grup B di Salvador, padahal mereka sempat unggul lebih dulu lewat penalti Xabi Alonso hingga laga menuju penghujung paruh pertama.
Seiring laga berjalan, Casillas pun memperpanjang rekor durasinya tanpa kebobolan. Namun gol sundulan spektakuler Robin Van Persie membuatnya mati kutu sekaligus menghentikan streak-nya di titik 477 menit - ranking ketiga dalam sejarah Piala Dunia.
Tak hanya menjegal laju Casillas yang tinggal berjarak 33 menit untuk memecahkan rekor Walter Zenga, gol tersebut juga menjadi titik balik kebangkitan De Oranje yang mengamuk dan menghajar Casillas dengan empat gol tambahan di babak kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19











