Setelah Jakarta, Bacuya dan Trofi Piala Dunia U-17 Mampir ke Bandung di Akhir Pekan Ini
Serafin Unus Pasi | 20 Oktober 2023 22:14
Bola.net - Bolaneters yang berdomisili di Bandung, kalian bingung mau ngapain di akhir pekan ini? Daripada gabut, yuk ramaikan Trophy Experience FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023.
Seperti yang sudah diketahui, Piala Dunia U-17 akan segera digulirkan dalam hitungan hari. FIFA telah menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah turnamen elit tersebut.
EMTEK Group selaku pemegang hak siar turnamen ini akan menyiarkan seluruh pertandingan ini melalui Indosiar, SCTV, Nex Parabola dan Vidio. Nah untuk meningkatkan kemeriahan menyambut Piala Dunia U-17, EMTEK melalui SCM Groupo akan menyelenggarakan Trophy Experience FIFA U-17 WORLD CUP INDONESIA 2023.
Untuk pekan ini, Tur trofi Piala Dunia U-17 ini akan mampir ke kota Bandung, tepatnya pada hari Minggu, 22 Oktober 2023.
Maskot Piala Dunia U-17 2023, Bacuya dan trofi Piala Dunia U-17 2023 akan mampir ke area Car Free Day Bandung di Taman Cikapayang, Dago, Bandung. Acaranya akan dimulai tepat pada pukul 06.00 WIB.
Untuk menyemarakkan acara ini, dua bintang muda Indosiar yaitu Hari Putra dan Jamila akan menemani Bacuya menyapa warga Bandung dalam acara ini. Jadi Bolaneters yang di Bandung sekalian jangan sampai ketinggalan acaranya ya!
Sebagai informasi rangkaian Trophy Experience ini masih akan mampir ke dua kota lagi setelah dari Bandung. Surabaya dan Surakarta akan disambangi trofi juara Piala Dunia U-17 itu berikutnya.
Saksikan FIFA U-17 WORLD CUP INDONESIA 2023™ hanya di INDOSIAR, SCTV, Vidio, dan Nex Parabola mulai 10 November 2023!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FIFA Rilis Pembagian Pot Undian Piala Dunia 2026: Tuan Rumah Auto Masuk Pot 1
Piala Dunia 26 November 2025, 09:09
-
Revolusi Kualifikasi Piala Dunia 2030: CONMEBOL Tiru Format UEFA Nations League?
Piala Dunia 21 November 2025, 08:23
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





