Vardy Ungkap Instruksi Pelatih Inggris Saat Lawan Lithuania
Afdholud Dzikry | 27 Maret 2017 10:46
Bola.net - - Penyerang timnas Inggris, Jamie Vardy mengungkapkan bahwa dirinya senang bisa mencetak gol dan dia juga membeber instruksi pelatih saat melawan Lithuania.
Pada pertandingan lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 tersebut, The Three Lions sukses meraih kemenangan dengan skor dua gol tanpa balas. Setelah Jermain Defoe mencetak gol di babak pertama, Vardy menggandakannya di babak kedua.
Usai pertandingan, penyerang Leicester City ini mengungkapkan bahwa dia merasa golnya itu adalah sentuhan pertamanya sejak masuk menggantikan Defoe pada menit ke-60. Dan dia juga mengungkapkan bagaimana instruksi pelatih Gareth Southgate padanya.
Saya pikir gol datang dari sentuhan pertama saya. Ini adalah pergerakan dan kiriman yang apik dari Adam Lallana, ujarnya.
Pelatih hanya mengatakan dia ingin saya agresif dan terus memaksa mereka di belakang. Saya merasa itu bekerja dengan baik untuk kami, sambungnya.
Mereka selalu akan datang dan menunggu di belakang dan ini akan bergantung pada kami untuk mencoba dan menghancurkan mereka. Kami melakukan itu dan kami melakukan hal yang paling penting, untuk mendapatkan kemenangan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rumah Jamie Vardy di Italia Dibobol Pencuri Saat Ia Bermain
Liga Italia 26 November 2025, 01:07
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








