Weidenfeller Rela Jadi Kiper Ketiga Jerman di Piala Dunia
Editor Bolanet | 16 Agustus 2013 13:20
Hingga saat ini, kiper berusia 33 tahun itu memang belum pernah sekalipun mencatat caps bagi timnas senior. Namun motivasi tersebut kembali muncul, setelah dirinya mendapat perhatian dari pelatih die Mannschaft, Joachim Loew.
Belakangan staf pelatih timnas disebut tengah memantau kondisi penampilan Weidenfeller. Hal itu membuatnya sangat bahagia, karena ia begitu mendambakan kesempatan untuk memperkuat timnas, meski harus menjadi pilihan ketiga di bawah mistar.
Saya sangat bahagia dengan pengakuan dari pelatih timnas. Jika asosiasi sepakbola Jerman membutuhkan bantuan, saya akan bahagia bisa membantu. Saya akan siap kapanpun mereka membutuhkan, tegas Weidenfeller.
Saya tentu akan bahagia meski hanya sebagai kiper ketiga untuk Piala Dunia tahun depan.
Sepanjang kariernya, Weidenfeller hanya mencatat caps di level U-21 bersama negaranya. [initial] (kick/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Bidik Peluang Baru: Romano Ungkap Potensi Transfer Striker Borussia Dortmund
Liga Italia 27 November 2025, 19:14
-
Hasil Borussia Dortmund vs Villarreal: Tuan Rumah Bantai 10 Pemain Tim Tamu, Skor 4-0
Liga Champions 26 November 2025, 05:27
-
Live Streaming Dortmund vs Villarreal - Liga Champions
Liga Champions 26 November 2025, 00:18
-
Prediksi Dortmund vs Villarreal 26 November 2025
Liga Champions 25 November 2025, 04:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Carabao Cup Semifinal Leg Pertama di Vidio Pekan Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 13:48
-
Pelatih Persija Jawab Rumor Kedatangan Fajar Fathur Rahman Usai Kalah dari Persib
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 13:45
-
Kesempurnaan Hansi Flick di Partai Puncak: 8 Final, 8 Menang, 8 Juara
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 13:43
-
Wow! Mantan Pelatih Real Madrid Ini Masuk Kandidat Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 12 Januari 2026, 13:42
-
Debut Manis Endrick di Lyon: Gol Perdana dan Tiket 16 Besar Piala Prancis
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 13:25
-
Demi Putus Tren Negatif, MU Bertekad Kalahkan Manchester City di Derby Manchester
Liga Inggris 12 Januari 2026, 12:45
-
Prediksi BRI Super League: Persijap vs Dewa United 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 12:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






