Cantona: Ada Isu Rasisme Dalam Pencoretan Benzema-Ben Arfa
Editor Bolanet | 27 Mei 2016 11:30
Cantona sendiri memberikan komentar sinis dan sensitif terkait nama Karim Benzema dan Hatem Ben Arfa yang tak masuk skuat Les Bleus. Menurutnya, dua pemain tersebut adalah pemain terbaik Prancis saat ini, namun karena mereka memiliki darah keturunan dari Afrika Utara, nama mereka pun diabaikan.
Berbicara kepada The Guardian, Cantona mengatakan bahwa Benzema dan Ben Arfa adalah dua pemain terbaik Prancis saat ini, keduanya sendiri seharusnya terpilih dalam skuat Les Bleus.
Benzema merupakan pemain hebat. Ben Arfa adalah pemain hebat. Tapi Deschamps, dia punya nama yang benar-benar Prancis. Mungkin dia satu-satunya di Prancis yang punya nama yang benar-benar Prancis. Tak ada seorang pun di keluarganya yang bercampur dengan orang lain, ujarnya.
Jadi saya tak terkejut dia memanfaatkan situasi Benzema untuk tak membawanya. Terutama setelah perdana menteri Prancis Manuel Valls mengatakan Benzema harusnya tak main untuk Prancis. Dan Ben Arfa mungkin pemain terbaik di Prancis saat ini. Tapi mereka memiliki darah campuran. Saya sepakat untuk berpikir demikian, sambungnya.
Satu hal yang jelas, Benzema dan Ben Arfa adalah dua pemain terbaik di Prancis dan tak akan bermain di Euro. Dan jelas, Benzema dan Ben Arfa mereka memiliki darah Afrika Utara. Jadi, perdebatan menjadi terbuka, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Azerbaijan vs Prancis: Malo Gusto
Piala Dunia 17 November 2025, 04:20
-
Hasil Azerbaijan vs Prancis: Les Bleus Balikkan Keadaan Lewat Tiga Gol Babak Pertama
Piala Dunia 17 November 2025, 02:12
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








