Data dan Fakta Euro 2016: Wales vs Irlandia Utara
Editor Bolanet | 24 Juni 2016 23:06
Pertandingan ini sangat penting bagi kedua negara. Kemenangan akan membuat mereka melaju mulus ke babak delapan besar dan mengukir prestasi emas dalam sejarah sepakbola masing-masing.
Nah, sebelum menikmati pertandingan seru antara kedua negara, simak dulu data dan fakta pertandingan Wales melawan Irlandia Utara berikut ini:
Kedua tim sudah pernah bentrok sebanyak 95 pertandingan dan sejauh ini Wales punya catatan lebih baik. Menang 44, Seri 24 dan Kalah 27.
Pertandingan terakhir dua negara asal Britania ini berakhir imbang. Dihelat pada 24 Maret yang lalu, Wales dan Irlandia Utara berbagi angka pada skor 2-2.
Pencetak gol terbanyak Wales di Euro 2016 sejauh ini masih dipegang oleh Gareth Bale. Pemain yang membela klub Real Madrid tersebut sudah mencetak tiga gol.
Stadion Parc des Princes merupakan tempat yang asing untuk Wales. Pasalnya, The Dragons sejauh ini belum pernah bermain di Stadion yang merupakan markas klub PSG tersebut.
Euro 2016 merupakan panggung pertama Irlandia Utara di pentas kompetisi antar negara di Eropa tersebut. Irlandia Utara sebelumnya sudah tidak bermain di turnamen besar sejak tampil di Piala Dunia 1986.
Prestasi terbesar Irlandia Utara di turnamen internasional yakni menembus babak delapan besar Piala Dunia 1958. Saat itu, mereka tersingkir karena kalah dari Prancis dengan skor 4-0.
Jika Wales belum pernah bermain di Stadion Parc des Princes, maka Irlandia sudah pernah bermain sebanyak empat pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kocak! Seekor Tikus Masuk Lapangan untuk 'Hentikan' Laga Wales vs Belgia
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 08:50
-
Thomas Tuchel Kecewa Atmosfer Wembley Lesu Saat Inggris Dominasi Wales
Piala Eropa 10 Oktober 2025, 07:29
-
Benteng Angker Chelsea vs Raja Tandang Benfica: Rekor Superior Siapa yang Akan Patah?
Liga Champions 30 September 2025, 17:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






