Deschamps Belum Pikirkan Mundur dari Prancis
Editor Bolanet | 11 Juli 2016 08:54
Deschamps merupakan mantan kapten Prancis, yang membantu timnya memenangkan Piala Dunia 1998 dan juga Euro 2000. Namun di laga puncak melawan Portugal di Stade de France dini hari tadi, tim asuhannya tumbang 0-1 lewat gol Eder di babak tambahan.
Sosok berusia 47 tahun lantas tidak ingin memberikan tanggapan lebih lanjut soal masa depannya.
Saya tidak akan memikirkan diri saya sendiri malam ini. Saya membutuhkan waktu untuk memikirkan ini, tutur Deschamps menurut BBC.
Mereka adalah pemain muda yang sudah banyak berkembang. Saya amat bangga dengan semua yang sudah diraih tim ini. Kami memang tidak mendapat ganjarannya, namun saya punya tim yang luar biasa dan saya ikut sedih untuk mereka.
Ini bukan akhir dari segalanya. Meski kami optimis, sulit untuk bersikap seperti itu malam ini. Namun hal tersebut membuat kami berpikir bahwa sesuatu yang lebih baik akan menanti kami di masa depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:48
-
Hasil Islandia vs Prancis: Les Bleus Tertahan, tapi Masih Nyaman di Puncak Klasemen
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 04:27
-
Zinedine Zidane Blak-blakan Soal Masa Depan dan Keinginan Latih Timnas Prancis!
Piala Dunia 13 Oktober 2025, 06:50
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











