Jelang Bentrok Italia, Jerman Pilih Main Voli Pantai
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 03:17
Kedua tim akan bentrok dalam partai perempat final yang digelar di Nouveau Stade de Bordeaux, Minggu (3/7) dini hari mendatang. Laga ini dijamin bakal berlangsung seru karena Jerman dan Italia sejauh ini sama-sama menampilkan performa impresif.
Meski tengah dinanti bigmatch, namun skuat Die Mannschaft tampak santai. Mats Hummels cs memilih untuk bermain olahraga voli pantai di hotel tim yang terletak di Evian-les-Bains, tepi timur Prancis.
Perjalanan Jerman di Euro 2016 kali ini terbilang cukup mulus. Usai memuncaki Grup C dengan poin 7, pasukan asuhan Joachim Low sukses melaju ke perempat final usai mengandaskan Slovakia tiga gol tak berbalas di babak 16 besar. (tw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











