Loew: Jerman Sudah Pelajari Italia
Editor Bolanet | 2 Juli 2016 11:25
Selama beberapa hari terakhir, kami menganalisis Italia. Kami menonton rekaman pertandingan-pertandingan mereka, kata Loew seperti dikutip Football Italia.
Kami jadi tahu kalau mereka bukan cuma kuat di pertahanan, tapi juga punya beragam variasi serangan.
Serangan mereka mirip dengan yang sudah kami hadapi. Mereka paham bagaimana caranya bertahan, tapi kami sudah mempersiapkan diri dan mempelajari beberapa statistik.
Saya rasa kami sudah tahu lawan seperti apa yang akan kami hadapi nanti.
Italia sampai di fase ini setelah menyingkirkan juara bertahan Spanyol, sedangkan Jerman melewati Slovakia di babak 16 besar. Jerman belum pernah mengalahkan Italia di turnamen besar.
Partai Jerman vs Italia akan digelar di Nouveau Stade de Bordeaux, Bordeaux, dan dipimpin oleh wasit Viktor Kassai asal Hungaria. Pemenangnya akan menghadapi Islandia atau tuan rumah Prancis di semifinal. [initial]
Klik Juga:
- Buffon: Neuer? Saya 38
- Voller: Italia Bertahan, Jerman Perlu Kesabaran
- Ozil: Jerman Mampu Kalahkan Siapa Saja
- Conte: Jerman Komplet, Sangat Kuat
- Insigne: Lawan Jerman Adalah 23 Pemain Italia
- Zoff: Jerman vs Italia Takkan Sampai Adu Penalti
- Del Piero: Italia Punya Segalanya
- Buffon: Jerman Menakutkan, Tapi Kami Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








