Payet: Saya Tak Dilahirkan Dengan Bakat Tendangan Bebas
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 15:00
Gelandang milik West Ham tersebut sukses bersinar di Euro 2016 bersama Les Blesu lewat dua golnya di babak penyisihan grup. Dia juga terpilih menjadi pemain terbaik di dua dari tiga laga itu.
Musim lalu bersama West Ham dan juga saat laga uji coba bersama Prancis, Payet beberapa kali mencetak gol indah lewat tendangan bebas. Dan itu membuatnya disandingkan dengan nama-nama seperti David Beckham dan Andrea Pirlo.
Namun sang gelandang menegaskan bahwa bakatnya dalam mengeksekusi tendangan bebas adalah buah dari kerja keras. Ini bukan sesuatu yang dilahirkan bersama anda, ungkapnya.
Jelas ada banyak pekerjaan yang dilakukan untuk bisa seperti ini. Saat anda mencetak gol tendangan bebas, itu karena anda bekerja keras untuk itu, sambungnya.
Saya mencoba untuk menjadi kuat di aspek itu seperti saat saya diberi tanggung jawab, dan saya menyadari betapa pentingnya itu dalam pertandingan yang ketat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kisah Manis Pemain Prancis dan Trofi Ballon d'Or: Dari Platini, Zidane hingga Dembele
Liga Champions 23 September 2025, 15:20 -
Mbappe Cetak Sejarah! Selamatkan Wajah Prancis dan Lewati Rekor Gol Henry
Piala Dunia 10 September 2025, 06:57 -
Hasil Prancis vs Islandia: Olise Bikin Blunder, Tchouameni Kartu Merah, Mbappe Pahlawan!
Piala Dunia 10 September 2025, 05:00 -
Pelatih Prancis Soal Cedera Dembele-Doue: PSG Bukan Lawan Kami
Piala Dunia 9 September 2025, 13:02
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50 -
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Link Live Streaming Kairat Almaty vs Pafos FC - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:46 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04