Prancis Resmi Gelar Simulasi Anti Teror Demi Euro 2016
Editor Bolanet | 21 Maret 2016 15:30
Untuk materi simulasi kali ini, Pemerintah Prancis melakukan pelatihan bagaimana menangani serangan berbasis bahan kimia di areal fans pada Euro 2016. Areal Fans ini disebut-sebut sebagai areal yang rawan serangan teror, karena para fans akan berkumpul untuk menonton pertandingan Euro 2016 melalui layar lebar yang sudah disediakan oleh para Panitia.
Menurut laporan yang diturunkan Reuters, lebih dari 1000 pasukan yang terdiri dari Polisi dan Pemadam kebakaran ikut serta pada simulasi yang digelar di selatan Kota Nimes. Menteri Dalam Negeri Prancis, Bernard Cazeneuve menyebut bahwa latihan ini sebagai bentuk pencegahan atas semua kemungkinan yang terjadi pada bulan Juni nanti.
Di Nimes, kami akan melakukan simulasi mengenai serangan berbasis bahan kimia atau bakteri ungkap Cazeneuve kepada Reuters. Kami sebenarnya tidak percaya akan ada ancaman seperti ini namun kami harus bisa mengantisipasi semua kemungkinan serangan yang akan datang pungkas sang Menteri Dalam Negeri Prancis tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Del Bosque: Kami ingin Diego Costa Bersikap Baik
- Tanpa Balotelli, Ini Skuat Terbaru Timnas Italia
- Tanpa Robben dan Van Persie, Ini Skuat Timnas Belanda
- Tepikan Diego Costa, Ini Skuat Timnas Spanyol
- Tak Ada Gareth Bale di Skuat Timnas Wales
- Pemain Leverkusen Dominasi Skuat Terbaru Timnas Jerman
- Tinggalkan Benzema, Ini Skuat Terbaru Timnas Prancis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:48
-
Hasil Islandia vs Prancis: Les Bleus Tertahan, tapi Masih Nyaman di Puncak Klasemen
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 04:27
-
Zinedine Zidane Blak-blakan Soal Masa Depan dan Keinginan Latih Timnas Prancis!
Piala Dunia 13 Oktober 2025, 06:50
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









