Rooney Angkat Topi Pada Performa Sterling
Editor Bolanet | 4 September 2014 11:48
Pujian tersebut diberikan usai kedua pemain tersebut bahu membahu membawa Inggris menaklukkan Norwegia 1-0 semalam (03/09). The Three Lions menang lewat gol tunggal Rooney dari titik putih, yang merupakan hasil dari dijatuhkannya Sterling oleh Omar Elabdellaoui.
Raheem adalah ancaman, ia siap menerkam setiap lawan, kata Rooney seperti dilansir ITV.
Kemampuan terbaiknya tidak selalu terlihat, namun ia adalah pemain yang menarik untuk ditonton. Kami semua seharusnya bisa mendapatkan hasil lebih baik, namun kemenangan malam ini tetap terasa penting.
Rooney dan Sterling akan kembali menjadi andalan Inggris dalam duel pembuka Kualifikasi Piala Eropa 2016 kontra Swiss, lima hari mendatang. (itv/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah Pecahkan Rekor Wayne Rooney di Premier League
Liga Inggris 14 Desember 2025, 05:22
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






