'Schweinsteiger Sangat Cerdas, Kerugian Bagi Jerman'
Editor Bolanet | 27 Maret 2016 02:10
Gelandang Manchester United tersebut tengah mengalami cedera lutut saat membela Jerman, yang membuatnya absen saat melawan Inggris dan Italia dalam laga persahabatan.
Schweinsteiger, 31 tahun, kini harus berpacu dengan waktu untuk pulih dan fit bila ingin tampil di Euro musim panas ini.
Ini akan menjadi sebuah kerugian besar bagi Jerman. Dan juga sebuah kerugian dari sisi humanis, untuk Schweinsteiger yang merupakan seorang kapten dan membuat tim bersatu. Dia masih merupakan seorang panutan sejati, ujarnya seperti dilansir Goal International.
Bila dia fit untuk Euro 2016, itu akan menjadi komponen penting bagi Joachim Loew, bila Schweinsteiger bisa membawa performa yang konsisten, tambahnya.
Bila dia mendapatkan sesi latihan (bila dia sudah pulih) dan fit secara fisik, dia masih seorang pemain yang sangat cerdas, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan Nick Woltemade: Cetak Gol Debut untuk Jerman, tapi Justru Merasa Tidak Puas
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 09:52
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











