10 Pemain Top La Liga yang Kontraknya Habis 30 Juni 2021
Gia Yuda Pradana | 26 Desember 2020 15:37
Bola.net - Sejumlah pemain top La Liga akan habis kontrak pada 30 Juni 2021. Artinya, jika memang tak diperpanjang, mereka akan bebas bernegosiasi dengan klub-klub lain mulai 1 Januari 2021.
Beberapa di antaranya sudah gencar dibahas di media-media lokal maupun internasional sejak beberapa waktu lalu. Namun, ada pula yang nyaris luput dari pemberitaan.
Siapa sajakah pemain-pemain itu. Simak 10 yang terbaik di bawah ini.
AISSA MANDI (REAL BETIS)
Nama: Aissa Mandi
Posisi: Bek sentral
Usia: 29 tahun
Tim nasional: Aljazair
Klub: Real Betis (sejak 2016)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €8 juta.
MARKO DMITROVIC (EIBAR)
Nama: Marko Dmitrovic
Posisi: Kiper
Usia: 28 tahun
Tim nasional: Serbia
Klub: Eibar (sejak 2017)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €10 juta.
DIEGO COSTA (ATLETICO MADRID)
Nama: Diego Costa
Posisi: Striker
Usia: 32 tahun
Tim nasional: Spanyol
Klub: Atletico Madrid (sejak 2018)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €10 juta.
RIQUI PUIG (BARCELONA)
Nama: Riqui Puig
Posisi: Gelandang
Usia: 21 tahun
Tim nasional: Spanyol U-21
Klub: Barcelona (sejak 2018)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €20 juta.
LUCAS VAZQUEZ (REAL MADRID)
Nama: Lucas Vazquez
Posisi: Sayap kanan
Usia: 29 tahun
Tim nasional: Spanyol
Klub: Real Madrid (sejak 2015)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €10 juta.
RUI SILVA (GRANADA)
Nama: Rui Silva
Posisi: Kiper
Usia: 26 tahun
Negara asal: Portugal
Klub: Granada (sejak 2017)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €10 juta.
JESUS NAVAS (SEVILLA)
Nama: Jesus Navas
Posisi: Sayap kanan
Usia: 35 tahun
Tim nasional: Spanyol
Klub: Sevilla (sejak 2017)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €3 juta.
LUKA MODRIC (REAL MADRID)
Nama: Luka Modric
Posisi: Gelandang
Usia: 35 tahun
Tim nasional: Kroasia
Klub: Real Madrid (sejak 2012)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €10 juta.
SERGIO RAMOS (REAL MADRID)
Nama: Sergio Ramos
Posisi: Bek sentral
Usia: 34 tahun
Tim nasional: Spanyol
Klub: Real Madrid (sejak 2005)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €14 juta.
LIONEL MESSI (BARCELONA)
Nama: Lionel Messi
Posisi: Penyerang
Usia: 33 tahun
Tim nasional: Argentina
Klub: Barcelona (sejak 2004)
Kontrak sampai: 30 Juni 2021
Nilai jual saat ini: €100 juta.
Sumber: Marca
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Pirlo Komentari Hasil Banding, Presiden Napoli: Sudah, Fokus Melatih Saja!
- Liverpool vs West Brom, The Reds Dipediksi Menang Besar Tanpa Kebobolan
- 20 Transfer Terbaik di Era Premier League: Nomor 1, Cristiano Ronaldo!
- Epik! Ratusan Botol Bir Dibagikan untuk Para Kiper Korban Keganasan Messi
- Ini Dia 'Daftar Menu' Denda Skuat Chelsea Era Lampard, Bikin Kere Dompet!
- Georgina Rebahan Seksi di Sofa, Ronaldo: Mamamia
- FOTO & VIDEO: Model Seksi Melissa Satta yang Baru Bercerai dengan Kevin-Prince Boateng
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04