Aduritz Kecewa Bilbao Dibekuk Madrid
Serafin Unus Pasi | 19 Maret 2017 05:30
Bola.net - - Penyerang Athletic Bilbao, Aritz Aduriz mengaku kecewa dengan kekalahan timnya atas Real Madrid baru-baru ini. Aduritz menilai timnya bermain lebih baik daripada tim tamu, sehingga mereka seharusnya yang keluar sebagai pemenang.
Pertandingan yang digelar di San Mames itu berjalan dengan ketat. Sempat tertinggal lebih dahulu berkat gol Karim Benzema, namun kubu Las Leones berhasil menyamakan kedudukan berkat gol Aduriz. Namun sayang di babak kedua hasil imbang itu berubah menjadi keunggulan Los Blancos berkat gol .
Aduriz sendiri kecewa dengan kekalahan tersebut karena ia menilai timnya layak keluar sebagai pemenang. Saya tidak begitu peduli dengan gol saya. Tidak ada artinya anda mencetak gol namun tidak membantu tim anda menang, keluh Aduritz kepada BeIn Sports.
Saya pikir kami mendominasi jalannya pertandingan dan kami berada dekat di daerah pertahanan Madrid. Namun kami tidak memiliki presisi yang kami perlukan, namun kami sudah bekerja dengan sangat keras.
Kami memiliki peluang, namun Madrid selalu punya peluang. Kami harus benar-benar efisien jika kami ingin mengalahkan mereka. Mereka punya pemain-pemain dengan kualitas yang luar biasa di lini serang mereka. tandas penyerang Timnas Spanyol tersebut.
Berkat kemenangan tersebut, Real Madrid kokoh di puncak klasemen dengan raihan 65 poin. Mereka unggul 5 poin dari pesaing terdekat mereka, Barcelona yang akan menghadapi Valencia pada hari Senin (20/3) dini hari nanti.
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Athletic Bilbao vs Real Madrid: Skor 1-2
- Highlights La Liga: Athletic Bilbao 1-2 Real Madrid
- Zidane: Mbappe Nyaris Direkrut Madrid
- Ancelotti: Masa Lalu Saya di Madrid Tak Akan Jadi Keuntungan
- Ancelotti: Madrid Sulit Tapi Bisa Dilewati
- Mayoral Sebut Madrid Bisa Eksploitasi Pertahanan Bayern
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







