Agen Benarkan Minat Barcelona dan Juventus Untuk Ismaila Sarr
Serafin Unus Pasi | 24 Juli 2018 14:30
Bola.net - - Agen Pemain Rennes, Ismaila Sarr angkat suara mengenai rumor masa depan kliennya. Sang agen mengonfirmasi ada dua klub top Eropa yang mengincar jasa kliennya, yaitu Juventus dan Barcelona.
Nama Sarr sendiri mulai meroket pada musim panas ini. Ia menjadi salah satu pemain andalan Timnas Senegal di Piala Dunia 2018 kemarin.
Performa apiknya itu kabarnya menarik perhatian sejumlah klub-klub top Eropa. Beberapa nama seperti Barcelona kabarnya akan mencoba mendatangkan sang pemain pada musim panas ini.
Sang agen membenarkan bahwa ada beberapa tawaran masuk untuk kliennya tersebut. Saya mendapatkan banyak telpon untuk Ismaila, buka Thierno Seydi kepada The Sun.
Banyak Peminat

Ada banyak telpon dari Inggris dan Jerman dan ada satu juga dari Italia. Banyak agen-agen dari Inggris yang mengajak saya bekerja sama dengan mereka untuk membawa Ismaila ke Premier League.
Salah satu agen dari Italia juga sudah bicara dengan Juventus. Harga jualnya sekitar 50-60 juta Euro, karena kita tahu bahwa pemain ini akan menjadi pemain yang hebat dan akan bermain di level tertinggi untuk 10 tahun ke Depan.
Siap Pindah

Saya siap untuk berdiskusi dengan semua klub-klub top Eropa. Namun hal yang terpenting baginya saat ini adalah ia harus bermain.
Dia tidak boleh berada di bangku cadangan. Tahun lalu Barcelona menginginkan dirinya. Mari kita lihat apa yang terjadi pada musim panas ini. tandasnya.
Baru Setahun

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Monaco vs Juventus - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:04
-
Tempat Menonton Monaco vs Juventus: Jadwal, Live Streaming, dan Tayang di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 17:30
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:45
-
Barcelona vs Copenhagen, Hansi Flick Tuntut Performa Sempurna Blaugrana
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:13
LATEST UPDATE
-
Hasil UCL: Sejarah Bodo/Glimt dan Kekalahan Atletico Madrid di Metropolitano
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:31
-
Klasemen Akhir Liga Champions: Arsenal Perkasa dengan Poin Sempurna
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:05
-
Momen Gila Mourinho: Benfica Kalahkan Real Madrid Lewat Gol Kiper di Menit 98!
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:59
-
Dortmund vs Inter: Apa Rahasia Kemenangan Nerazzurri di Tanah Jerman, Chivu?
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:51
-
Man of the Match Arsenal vs Kairat: Viktor Gyokeres
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:48
-
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Ini Penjelasan Antonio Conte
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:43
-
Man of the Match PSG vs Newcastle: Vitinha
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:38
-
Napoli vs Chelsea 2-3: Pembeda itu Bernama Joao Pedro
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:37
-
Rating Pemain Chelsea usai Menang Dramatis di Markas Napoli: Joao Pedro Fantastis
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match PSV vs Bayern: Luis Diaz
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:29
-
Juventus yang Loyo di Markas Monaco
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:28
-
Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions: 8 Klub Dipastikan Lolos Langsung
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:15
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



